Jumat, 01 Juni 2018

PENDAFTARAN MABA AKBID BANUA BINA HUSADA TA. 2018/2019

PENDAFTARAN MAHASISWA BARU TA. 2018/2019
(Kontak: 0812-8921-6759)

Akademi Kebidanan Banua Bina Husada di Banjarbaru menerima Pendaftaran Calon Mahasiswa Baru TA 2018/2019 pada 1 Februari s/d Agustus 2018. Pelaksanaan tes atau seleksi calon mahasiswa baru dilaksanakan setiap hari Kamis / Sabtu  minggu ke IV setiap satu bulan sekali dimulai pada jam 08.00 – selesai. Adapun untuk test atau seleksi siswa bulan Agustus akan dilakukan metode one day service.
PERSYARATAN:
  1. Wanita, Tinggi badan minimal 150 cm
  2. Membayar uang pendaftaran dan Uji Kesehatan 
  3. Mengikuti Uji Tulis, dengan materi: Matematika, Bahasa Inggris, Bahasa Indonesia, IPA Terpadu
  4. Mengikuti Psikotes dan Wawancara
  5. Menyerahkan fotokopi ijazah terakhir SMU/MA/SMK  semua Jurusan yang telah dilegalisir, untuk belum keluar Ijazah SMU/SMK/MA bisa menggunakan Surat Keterangan Lulus.
Pendaftaran dilayani setiap hari Senin- Sabtu, Pagi pada jam08.00-13.00 dan Sore pada jam 14.00-17.00 WIB. 
Calon mahasiswa baru bisa mendaftar secara langsung datang di Kampus Akademi Kebidanan Banua Bina Husada Jl. Aneka Tambang RT 03 RW 01Banjarbaru  atau mendaftar secara online di website : akbidbbh.ac.id
PENDAFTAR DENGAN JALUR PRESTASI:
Bagi calon mahasiswa dengan nilai rapor (SMA, SMK, MA sederajat) selama lima semester berturut-turut nilai terendah 7,5 (Tujuh koma lima) untuk setiap mata pelajaran, tidak buta warna, masuk tanpa uji tulis dan tetap  mengikuti Tes Kesehatan, Psikotes dan Wawancara.
Jadwal Mahasiswa Baru T.A. 2018/2019 Akademi Kebidanan Banua Bina Husada Banjarbaru

No
Jadwal Ujian Hari/Tgl
No
Paling Lambat Registrasi/Daftar Ulang
1
Sabtu :  12 Mei 2018
1
Sabtu/26 Mei 2018
2
Sabtu :  30 Juni 2018
2
Sabtu/  Juni 2018
3
Sabtu :  14 Juli 2018
3
Sabtu/ 28 Juli 2018
4
Senin-Sabtu/ Selama Agustus
One Day Service
4
Everyday/setiap hari
KeteranganKeterangan
1
Waktu ujian 08.00-11.00 meliputi: uji tulis,
Jam 08.00-15.00 : uji kesehatan, wawancara, psikotest
1
Registrasi/daftar ulang paling lambat 10 hari setelah pengumuman, Pembayaran awal minimal Rp. 7.500.000,--
2
Tempat ujian di Akademi Kebidanan Banua Bina Husada
2
Menyerahkan fotocopy slip pembayaran di sekretariat pendaftaran Sipenmaru
3
Baju sopan (tidak berkaos dan tidak bercelana jeans), bersepatu
3
Menyerahkan surat pernyataan yang sudah diisi lengkap
4
Bagi yg lulus ujian mengambil surat pernyataan di sekretariat pendaftaran
4
Bagi yang mengundurkan diri uang tidak bisa ditarik kembali
5
Pengukuran Baju Olahraga dan sepatu.
Sabtu/  Mei 2018
Sabtu/ Juni 2018
Sabtu/Juli 2018
Agustus; setiap hari
5
Tempat pembayaran:
Kampus Akbid Banua Bina Husada
Jl. Aneka Tambang RT 03 RW.01 Banjarbaru.


6
 Hubungi : 0812-8921-6759Pembayaran selanjutnya dapat dikomunikasikan dengan Bendahara.
Jadwal Masuk Calon Mahasiswa
  1. Tanggal 05 September 2018: Jam 09.00 WIB – Selesai : Mahasiswi Datang ke asrama/ Akbid Banua Bina Husada
  2. Tanggal 05 – 08 September 2018: Jam 06.00 - 17.00 WIB PPS (Pengenalan Program Studi)
  3. Tanggal 10 -12 September 2018: Jam 08.00 - 13.00 WIB KRS (Kartu Rencana Studi)
  4. Tanggal 12 September 2013: Sesuai jadwal, KBM semester ganjil 2018/2019


Wakil Direktur III
T.A. 2018/2019

Nahdah, S.IP, M.Kes
Hp/ Wa: 0812-8921-6759



Penerimaan Mahasiswa Baru 2024-2025 Akbid Banua Bina Husada

      PENDAFTARAN MAHASISWA BARU TA. 2024/2025 AKBID BANUA BINA HUSADA (Akreditasi : BAIK SEKALI) (Kontak: Hp/WA : 0812-8921-6759 ) ...